Mata kuliah ini membahas tentang konsep dasar farmakologi dan toksikologi meliputi kajian farmakodinamika,farmakokinetika (ADME) dan biotransformasi, target aksi obat spesifik dan non spesifik, teori reseptor : reseptor sebagai target aksi obat, agonis reseptor, antagonis reseptor,toleransi dan sensitisasi reseptor, reseptor kanal ion, reseptor G protein, reseptor tirosin kinase dan reseptor intraseluler, toksisitas suatu senyawa meliputi nasib zat beracun dalam tubuh (mekanisme aksi, wujud, dan sifat efek toksik, faktor-faktor yang mempengaruhi ketoksikan zat beracun, dan akibat yang dapat ditimbulkannya), mekanisme efek toksik zat beracun secara molekuler dan biokimia, tolok ukur toksisitas secara kualitatif dan kuantitatif, ragam uji toksisitas, kajian aspek keracunan akut dan kronis disengaja dan tidak disengaja dalam tubuh manusia, identifikasi dan diagnosis keracunan, manajemen umum terapi keracunan dan dasar terapi antidot

Adapun Rencana jadwal pembelajaran adalah sbb

Pertemuan

Rabu, Kamis

Materi Farmakologi

1

Pengantar Ilmu Farmakologi dan toksikologi

2

Kajian Farmakodinamika dan Farmakokinetika (ADME) dan Biotransformasi

3

Target Aksi Obat : spesifik dan non spesifik

4

Teori Reseptor : Reseptor sebagai target aksi obat, Agonis reseptor, Antagonis reseptor,Toleransi dan Sensitisasi Reseptor

5

Reseptor kanal ion : reseptor nikotinik, reseptor GABA, reseptor NMDA, reseptor 5HT-3

6

Reseptor G protein: reseptor muskarinik, dopamin, adrenergik dan angiotensin

7

Reseptor tirosin kinase dan reseptor intraseluler : reseptor growthfactor, insulin, sitokin, steroid, estrogen, PPAR gamma

Pertemuan
Selasa, Sabtu

 Materi Toksikologi

1

Nasib zat beracun di dalam tubuh

2

kondisi efek toksik zat beracun (mekanisme aksi, wujud, dan sifat efek toksik, faktor-faktor yang mempengaruhi ketoksikan zat beracun, dan akibat yang dapat ditimbulkannya)

3

mekanisme efek toksik zat beracun secara molekuler dan biokimia

4

tolok ukur toksisitas secara kualitatif dan kuantitatif, ragam uji toksisitas

5

kajian aspek keracunan akut dan kronis disengaja dan tidak disengaja dalam tubuh manusia

6

identifikasi dan diagnosis keracunan

7

manajemen umum terapi keracunan dan dasarterapi antidote