Workshop/Pelatihan merupakan program untuk memberi kompetensi dosen maupun tenaga kependidikan. Katagori ini bermuatan materi, tugas, dan penilaian bagi peserta Workshop/Pelatihan.

Workshop Pemanfaatan Smart Classroom untuk Pembelajaran Digital digunakan untuk memberikan pengetahuan, keterampilan, dan sikap dosen dalam merencanakan, melaksanakan, dan melakukan asesmen pembelajaran dalam format digital.

Capaian Pembelajaran:

  1. Mampu menyusun rencana pembelajaran digital
  2. Mampu menciptakan konten digital
  3. Mampu melaksanakan pembelajaran digital dengan memanfaatkan Smart Classroom